Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengatakan RUU Kesehatan telah dibahas sejak akhir 2022 dengan mengundang semua organisasi profesi dan dokter. Menkes menambahkan, uji publik dengan melibatkan semua dokter-dokter dan juga organisasi profesi juga sudah dilakukan.
- Edukasi
- Edukasi Pemerintah
- Edukasi Pendidikan
- Kesehatan & Edukasi
- Pengembangan Kreatifitas
- Teknologi & Edukasi
Menkes: RUU Kesehatan Dirancang untuk Berikan Pelayanan Kesehatan Sebaik Mungkin
