
Edukasi Kesehatan Gigi, PTGMI Bagikan Sikat & Pasta Gigi Gratis
SEMARANG, KOMPAS.TV – Edukasi kesehatan gigi dan mulut di sampaikan oleh anggota Persatuan Terapis Gigi Dan Mulu Indonesia (PTGMI) Jawa Tengah saat menggelar kegiatan di kawasan Car Free Day (CFD) Pahlawan Semarang. Masyarakat pengunjung CFD di imbau untuk selalu menjaga kebersihan ggi dan mulut agar tidak menimbulkan bau dan penyakit. Salah satu cara menjaga kebersihan…