
Arifin Putra Jaga Kesehatan Suara
Bagi Arifin Putra menjadi dubber merupakan daya tarik sendiri, apalagi suara yang menjadi andalan. Alhasil, Arifin pun sempat gugup dalam menjalankan pekerjaannya kali ini Simak selengkapnya dalam tayangan yang satu ini!