
Protokol Kesehatan Kunci Hadapi Covid-19 untuk Kesehatan Keluarga
BANDA ACEH, KOMPAS.TV – Ibu rumah tangga sekaligus dokter, menjadi profesi yang sangat rentan terpapar virus corona. Penerapan disiplin protokol kesehatan baik saat bekerja di rumah sakit maupun saat kembali di rumah, perlu dilakukan untuk melindungi agar keluarga tidak terpapara covid-19. Selama pandemi covid-19, keluarga menjadi tempat yang dikhawatirkan terutama bagi seorang ibu rumah tangga…